Halo Pemirsa! Kemarin Minggu 22 Januari 2017 adalah hari terakhir IBL Seri 1 Surabaya. Seperti biasa DK juga akan membagikan hasil pertandingan Day 2 IBL 2017 Seri 1 Surabaya kemarin. So, langsung saja lihat hasilnya di bawah.
JNE Siliwangi Bandung vs Bima Perkasa Jogja
Game pertama ini berlangsung antara JNE Siliwangi Bandung melawan Bima Perkasa Jogja. Dilihat dari perolehan poin tiap babak, Siliwangi tertinggal mulai Q1 sampai Q3 namun di Q4 mereka mengumpulkan banyak angka tetapi tetap tidak mampu mengejar ketertinggalan dari Bima Perkasa yang akhirnya memenangkan pertandingan.
Pacific Caesar Surabaya vs Pelita Jaya Jakarta
Pelita Jaya mengawali pertandingan bagus. Terlihat dari perolehan angka mereka di Q1 dengan unggul 10 poin. Di Q2 perolehan angka Pacific Caesar mampu mengungguli Pelita Jaya namun tidak mampu menyamain perolehan angka secara keseluruhan. Pelita Jaya mampu meraih angka dengan selisih 14 poin di Q3, namun di Q4 Pacific Caesar memperoleh angka lebih baik dari Pelita Jaya.
CLS Knights Surabaya vs Satria Muda Pertamina Jakarta
CLS Knights harus menjalani dua Big Match secara langsung. Setelah pada Day 2 menang melawan Pelita Jaya Jakarta, kali ini CLS Knights berhadapan dengan Satria Muda. Dilihat dari peroleh angkan di tiap babak sebenarnya pertandingan ini berjalan ketat sampai Q3. Namun di Q4 ternyata Satria Muda mampu unggul 10 poin dalam perolehan angka atas CLS Knights dan berhasil memenangkan pertandingan.
Bank BJB Garuda Bandung vs Hang Tuah Sumsel
「Dani Kustiawan」
JNE Siliwangi Bandung vs Bima Perkasa Jogja
Game pertama ini berlangsung antara JNE Siliwangi Bandung melawan Bima Perkasa Jogja. Dilihat dari perolehan poin tiap babak, Siliwangi tertinggal mulai Q1 sampai Q3 namun di Q4 mereka mengumpulkan banyak angka tetapi tetap tidak mampu mengejar ketertinggalan dari Bima Perkasa yang akhirnya memenangkan pertandingan.
Pacific Caesar Surabaya vs Pelita Jaya Jakarta
Pelita Jaya mengawali pertandingan bagus. Terlihat dari perolehan angka mereka di Q1 dengan unggul 10 poin. Di Q2 perolehan angka Pacific Caesar mampu mengungguli Pelita Jaya namun tidak mampu menyamain perolehan angka secara keseluruhan. Pelita Jaya mampu meraih angka dengan selisih 14 poin di Q3, namun di Q4 Pacific Caesar memperoleh angka lebih baik dari Pelita Jaya.
CLS Knights Surabaya vs Satria Muda Pertamina Jakarta
CLS Knights harus menjalani dua Big Match secara langsung. Setelah pada Day 2 menang melawan Pelita Jaya Jakarta, kali ini CLS Knights berhadapan dengan Satria Muda. Dilihat dari peroleh angkan di tiap babak sebenarnya pertandingan ini berjalan ketat sampai Q3. Namun di Q4 ternyata Satria Muda mampu unggul 10 poin dalam perolehan angka atas CLS Knights dan berhasil memenangkan pertandingan.
Bank BJB Garuda Bandung vs Hang Tuah Sumsel
Game terakhir di Seri 1 Surabaya berlangsung antara Banj BJB Garuda Bandung yang berhadapan dengan Hang Tuah Sumsel. Kedua tim mencetak perolehan angka yang tinggi. Setahu DK jarang di IBL dalam satu pertandingan kedua timnya bisa mencetak angka sebanyak ini. Pertandingan juga berjalan ketat. Pemain asing Hang Tuah, Jajuan Smith bahkan mampu mencetak perolehan angka tertinggi dengan 42 poin.
「Dani Kustiawan」
0 comments